Kronologi Kecelakaan Bus di Tol Pemalang: Dugaan Rem Blong dan Sebabkan 4 Penumpang Tewas
Kecelakaan tragis terjadi pada Sabtu (25/10/2025) di jalur keluar Tol Gandulan, Pemalang KM 312-B, melibatkan sebuah bus pariwisata yang terguling dan menyebabkan empat penumpang tewas. […]
